Heboh Bikin Geger Dunia !!! Keajaiban Seorang Pria Tulen Merupakan Penyanyi Terkenal Amerika Sedang mengandung Anak nya. Kok Bisa???

 



Ada-ada saja kelakuan Lil Nas X. Pada Jumat (3/9/2021), ia membagikan sejumlah foto "kehamilan" di akun Instagram miliknya.


Pelantun "Old Town Road" ini berlutut di samping kolam renang dengan mengenakan mahkota bunga dan jubah panjang yang kancingnya dibuka. Perut buncit yang tak ada bedanya dengan ibu hamil, tampak menonjol.


Tak cuma itu, pria bernama Montero Lamar Hill ini menyertakan sebuah foto serupa hasil USG kehamilan.


BACA JUGA

Tampilan Nyentrik Lil Nas X Kenakan Ball Gown di BET Awards 2021

Gaya Lil Nas X Hadiri BET Awards 2021, Pakai Gaun dan Setelan Kembang-Kembang

Sepatu Setan Lil Nas X Ditarik dari Peredaran, Uang Pembeli Bakal Dikembalikan

 


 


Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.


2 dari 5 halaman

Montero



Lil Nas X. (Instagram/ lilnasx)

Tentu saja sang peraih dua Piala Grammy ini tak benar-benar berbadan dua. Ia sedang membagikan kabar tentang si buah hati, yakni albumnya yang bertajuk Montero, yang bakal rilis.


"KEJUTAN! Aku tak percaya akhirnya mengumumkan hal ini. Si mungil kesayanganku, 'MONTERO' akan lahir pada 17 September 2021," tulisnya sebagai caption.

Deskripsi-Gambar
LihatTutupKomentar